Artikel

Pembuatan Akta Gratis Bagi Penduduk Mangunjaya

25 Februari 2019 21:19:32  Administrator  1.542 Kali Dibaca  Berita Desa

Dalam rangka mensukseskan Mangunjaya Tertib Administrasi Penduduk, Kepa Desa Mangunjaya yaitu Ahmad Kusnadi ,S.Pd mengadakan pembuatan akta gratis yang diselenggarakan pada hari Minggu, 24 Febuari 2019 yang bertempat di Lapangan BUMDES Mangunjaya.  Acara tersebut terselenggara bersama acara DIMANJA SEGAR (diMangunjaya Sehat dan Bugar ) yaitu acara rutin yang dilaksanakan tiap pekan dengan mengadakan senam Sehat Sabilulungan dan dilanjut dengan senam Erobik atau Zumba.

setelah mengikuti senam warga masyarakat dengan antusias membuat akta lahir bagi anaknya ataupun bagi orang tua yang belum mempunyai akta lahir dengan targetan 200 Lembar akta lahir yang akan diterbitkan pada hari tersebut ternyata target melebihi dari apa yang sudah di rencanakan sebelumya, sehingga warga yang tidak mendapatkan kuota, akan tetapi mereka yang tidak bisa mengikuti /kehabisan kuota bisa  Persyaratannya di kumpulkan di Desa dan akan dibuatkan oleh Desa secara gratis dengan cara dikolektif oleh Desa. Atas kerjasama Pemerintah Desa Mangunjaya, BPD, Karang Taruna Desa dan Ketua RW serta RT, Allhamdulillah dapat terealisasi pembuatan akta gratis yang terlebih dahulu telah berkoordinasi ke pihak DISDUKCAPIL Kab. Bandung dengan respon yang luar biasa dari pihak Disdukcapil acara tersebut dapat berjalan dengan lancar. 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image  
 

 Peta Desa

 Statistik

 Aparatur Desa

 Komentar

 Media Sosial

 Statistik Pengunjung

  • Hari ini:252
    Kemarin:326
    Total Pengunjung:450.300
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:18.191.28.190
    Browser:Mozilla 5.0

 Jam Kerja

  • Hari Mulai Selesai
    Senin 08:00:00 16:00:00
    Selasa 08:00:00 16:00:00
    Rabu 08:00:00 16:00:00
    Kamis 08:00:00 16:00:00
    Jumat 08:00:00 16:00:00
    Sabtu Libur
    Minggu Libur

 Arsip Artikel

22 September 2023 | 1.275 Kali
Musim Kemarau Waspada Kekeringan
04 September 2023 | 1.271 Kali
Peringatan HUT RI yang Ke 78
27 Februari 2023 | 1.401 Kali
Pengolahan Sampah di RW 02 Cijengkol
24 Februari 2023 | 1.396 Kali
Jemput Bola Pengerjaan PTS
09 Februari 2023 | 2.146 Kali
MUSRENBANG TINGKAT KECAMATAN
04 Februari 2023 | 3.374 Kali
Jum'at Keliling Bersama Kapolsek Pameungpeuk
04 Februari 2023 | 13.615 Kali
Jum'at Keliling Bersama Kapolsek Pameungpeuk
24 Oktober 2022 | 19.187 Kali
BBGRM DESA MANGUNJAYA TAHUN 2022
04 Februari 2023 | 13.615 Kali
Jum'at Keliling Bersama Kapolsek Pameungpeuk
18 Oktober 2022 | 12.304 Kali
TPT Pembangunan Jalan Awilega Waregu RT 02 RW 05
26 Juli 2022 | 12.281 Kali
SOSIALISASI DP3 (DESA PEDULI PEMILU)
11 Agustus 2022 | 11.307 Kali
Latihan PBB Linmas Desa Mangunjaya di Kecamatan
04 Februari 2023 | 3.374 Kali
Jum'at Keliling Bersama Kapolsek Pameungpeuk
09 Februari 2023 | 2.146 Kali
MUSRENBANG TINGKAT KECAMATAN
20 Mei 2020 | 1.725 Kali
PADAT KARYA TUNAI DESA MANGUNJAYA
16 Januari 2019 | 1.656 Kali
Pendaftaran Relawan Demokrasi
30 September 2021 | 1.148 Kali
GASKEUN VAKSIN
22 Maret 2021 | 1.660 Kali
Mangunjaya Juara Dua Lomba BBGRM Se Kabupaten Banudng
10 Agustus 2021 | 1.578 Kali
Satgas Covid Desa Mangunjaya Gerak Cepat demi Memutus Mata Rantai Covid
09 September 2021 | 1.521 Kali
Antusaias Warga Desa Mangunjaya Terhadap Vaksin
14 Januari 2019 | 709 Kali
GERAKAN DIMANJA SEGAR